Skip to main content

Inilah Ikan Kecil Yang Berharga Lebih Dari 100 Juta Rupiah

Kalau Kita Mendengar Kata Ikan Arwana Mahal Itu Sudah Biasa, Tapi Kalau Anda Mendengar Kata Ikan Kecil Harganya Selangit Pasti Penasaran Bukan !!!



Inilah Ikan Kecil Yang Berharga Lebih Dari 100 Juta Rupiah - Jika di lihat dari bentuk tubuh serta warna yang ada pada tubuh ikan kecil yang biasa akrab di sapa Ikan Cupang / Ikan Aduan atau jika dalam bahasa Spanyol ikan ini bernama Betta Fish tentu anda akan tersenyum karena melihat betapa indahnya ikan ini.

Warnanya yang unik dan beraneka ragam sepertinya yang membuat ikan ini menjadi mahal, banyak para pecinta binatang atau collektor binatang ingin memiliki Ikan Betta yang memiliki corak warna yang berbeda dari pada yang lain.

Jenis Ikan Cupang ini pun beraneka ragam ada yang berwarna seperti tentara Indonesia ada yang berwarna merah dan kuning, bahkan bukan hanya warna saja yang berbeda bentuk sirip dan besar Ikan Cupang ini juga berbeda - beda tergantung dari jenis keturunannya.

Biasanya untuk model Ikan Cupang yang besar dan memiliki banyak warna pada sirip dan tubuhnya itu yang paling berharga mahal bahkan saya pernah datang langsung ke Gallery Ikan Cupang jenis Ikan Cupang yang seperti itu harganya berkisar sekitar 125 Juta Rupiah. Hmmm bayangkan jika kita beli Ikan Cupang dengan harga semahal itu tentu sayang sekali untuk di adu bukan.

Selain warnanya Ikan Cupang ini juga bisa menghibur manusia dengan cara mengadunya dengan di hadapkan oleh cupang yang satunya dalam suatu tempat akuarium kecil.

Namun tidak semua Ikan Cupang ini harganya mahal jika kita melihat di pasar - pasar Ikan. Ikan Cupang ini biasanya di bandrol oleh penjual ikan sekitar 10Ribu sampai 25Ribu tergantung dari jenisnya yang membedakan harganya.


Sedikit Tips Jika Membeli Ikan Cupang Tujuannya Jangan Untuk Di Adu Ya, Kasian Ikan Cupang Kan Juga Makhluk Hidup Yang Berhak Mendapatkan Kehidupan Yang Bebas. 

"Jika Anda Suka Anda Beli Saja Dan Kita Rawat Dengan Baik".

Comments

  1. wee jadi pengen pelihara
    Mampir keblog kita yah Tas Souvenir Spunbond

    ReplyDelete
    Replies
    1. Coba aja pelihara gan :) saya punya 3 di rumah

      Delete
  2. Wow didak disangka mahal sekali harganya. Hewan kurban saja harganya rata-rata tidak segitu.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya gan, harganya bervariasi ada yang murah hingga yang mahal tergantung jenis dan bentuknya gan :)...

      Delete

Post a Comment

Yuk Tinggalin Jejak Kalian Disini, Terima Kasih Buat Kalian Yang Sudah Berkomentar :)

Popular posts from this blog

Cara Hebat Agar Blog Mendapatkan Pengiklan

Banyak Dari Para Blogger Yang Tidak Tau Mengenai Cara Yang Satu Ini Yaitu Cara Hebat Agar Blog Mendapatkan Pengiklan !!! Cara Hebat Agar Blog Mendapatkan Pengiklan - Mungkin jika anda sudah lama ngeblog dan tidak menghasilkan 1 rupiah pun anda akan mulai frustasi dan mungkin bisa juga anda malah berhenti menulis dan meninggalkan dunia blogging. Namun jika dari awal misi anda bermain blog bukan untuk mencari uang tentu anda akan santai aja dan tetap share sesuatu hal yang ingin anda share di dalam blog anda. Tapi jika anda membuat blog dengan tujuan menghasilkan rupiah atau dollar tentu jika sudah lama tidak mendapatkan rupiah bahkan berbulan - bulan tidak mendapatkan bukti nyata bahwa blog benar - benar bisa menghasilkan uang maka anda akan segera meninggalkan dunia blog dan berkata Blog Adalah Penipu atau Blog Tidak Akan Pernah Bisa Menghasilkan Uang dan itu adalah kata - kata orang frustasi kalau menurut saya. Cara Mudah Untuk Mendapatkan Pengiklan Blog Nah, dari pada ...

Blog Madiunkingdom.blogspot.com dihapus oleh Google

Blog Madiunkingdom.blogspot.com dihapus oleh Google - Penghapusan Blog madiunkingdom ini sangat mengagetkan sekali menurut saya. Apa yang salah dari madiunkingdom sehingga beliau di hapus oleh google. Blog Madiunkingdom.blogspot.com dihapus oleh Google Mengapa Blog Madiun Kingdom Di Hapus Oleh Google ? Masih menjadi pertanyaan besar bagi saya mengapa Blog Madiunkingdom.blogspot.com dihapus oleh Google . Sepertinya mungkin dari awal ngblog ini tentu kita harus mewaspadai adanya tindakan - tindakan seperti ini. harus siap hati jika suatu saat blog kesayangan kita tiba - tiba di hapus atau hilang begitu saja tanpa pemberitahuan. Nah, sedikit Info Screen Shotnya aja sobat asal ngblog aja mengenai penghapusan blog Madiun kingdom ini, Sangat di sayangkan sekali blog seperti madiun kingdom ini di hapus oleh google. semoga akan selalu ada blog - blog seperti madiun kingdom dan untuk admin blog Madiun Kingdom nya semoga di beri kesabaran dan semoga segera memperbarui ata...

Nasi Goreng Banting, Cara Unik Membuat Nasi Goreng Lebih Enak

Nasi Goreng Banting, Cara Unik Membuat Nasi Goreng Lebih Enak - Aksi Pemuda ini ketika berjualan Nasi Goreng Seafood tentu akan mengundang perhatian, pasalnya pemuda ini tidak seperti para abang Nasi Goreng pada umumnya. Nasi Goreng Banting ( Foto @facebook ) Ketika melakukan menggoreng pemuda ini banyak mengeluarkan gerakan unik seperti membanting wajan dan juga memutar wajan, untuk satu porsi Nasi Goreng, Abang nasi Goreng ini harus membanting Wajannya beberapa kali dan memutar - mutarnya beberapa kali. Yang menjadi pertanyaan jika dalam satu hari ada 100 porsi pesanan apakah wajan tersebut bisa bertahan dan tidak pecah !!! Baca Juga ( Beginilah Cara Ular Sanca Memanjat Pohon Kelapa ) Penasaran !!, Cek videonya di bawah ini atau bisa lihat DISINI :) Nasi goreng banting,, kalau kaya gini bisa 1 hari sekali bisa ganti wajan hehehe Posted by Kumpulan video on 11 Agustus 2015 " banyak gerakan yg gak berguna, apa tangannya gak pegel tuh?". Komentar...