Inilah Aneka Vitamin Yang Baik Untuk Otak ! - Aneka vitamin yang terkandung dalam buah dan sayur banyak memberi manfaat untuk kesehatan, sebenarnya vitamin dan mineral apa saja yang diperlukan oleh otak ?
Perhatikan 4 Sumber pangan berikut ini :)
Vitamin B6, B12 dan Asam Folat
Vitamin dan asam folat melindungi neuron di otak dengan menguraikan homosistein, asam amino yang sifatnya racun terhadap sel saraf. Vitamin B juga terlibat dalam pembuatan sel darah merah yang membawa oksigen ke otak.
Sumber terbaik : Bayam dan sayuran berdaun hijau, brokoli, asparagus, stroberi, melon, kacang kedelai, buah jeruk.
Vitamin C, E dan Betakaroten
Jenis vitamin antioksidan ini memerangi sel - sel radikal bebas yang sangat reaktif dan dapat merusak sel - sel tubuh kita. Antioksidan juga membantu memperbaiki aliran oksigen ke seluruh tubuh dan otak.
Sumber terbaik : Tomat, bayam, brokoli, teh hijau, buah jeruk, stroberi dan lain - lain.
Asam Lemak Omega-3
Asam lemak ini adalah lemak "baik", lawan dari lemak jenuh dan lemak trans, yang melindungi tubuh dari inflamasi dan kolesterol tinggi. Jangan lupa, minum suplemen omega-3 ini jika tidak suka makan ikan.
Sumber terbaik : Ikan Air dalam seperti salmon, hering, tuan dan makerel.
Nah, itulah sobat "Asal Ngblog Aja" mengenai Aneka Vitamin Yang Baik Untuk otak. :) Semoga bermanfaat.
Inilah Aneka Vitamin Yang Baik Untuk Otak ! ( Foto @u-report ) |
Perhatikan 4 Sumber pangan berikut ini :)
Vitamin B6, B12 dan Asam Folat
Vitamin dan asam folat melindungi neuron di otak dengan menguraikan homosistein, asam amino yang sifatnya racun terhadap sel saraf. Vitamin B juga terlibat dalam pembuatan sel darah merah yang membawa oksigen ke otak.
Sumber terbaik : Bayam dan sayuran berdaun hijau, brokoli, asparagus, stroberi, melon, kacang kedelai, buah jeruk.
Vitamin C, E dan Betakaroten
Jenis vitamin antioksidan ini memerangi sel - sel radikal bebas yang sangat reaktif dan dapat merusak sel - sel tubuh kita. Antioksidan juga membantu memperbaiki aliran oksigen ke seluruh tubuh dan otak.
Sumber terbaik : Tomat, bayam, brokoli, teh hijau, buah jeruk, stroberi dan lain - lain.
Asam Lemak Omega-3
Asam lemak ini adalah lemak "baik", lawan dari lemak jenuh dan lemak trans, yang melindungi tubuh dari inflamasi dan kolesterol tinggi. Jangan lupa, minum suplemen omega-3 ini jika tidak suka makan ikan.
Sumber terbaik : Ikan Air dalam seperti salmon, hering, tuan dan makerel.
Nah, itulah sobat "Asal Ngblog Aja" mengenai Aneka Vitamin Yang Baik Untuk otak. :) Semoga bermanfaat.
Comments
Post a Comment
Yuk Tinggalin Jejak Kalian Disini, Terima Kasih Buat Kalian Yang Sudah Berkomentar :)